Menjadi Ibu Bahagia Dan Bebas Burnout berdasarkan Amsal 31:10-31
DOI:
https://doi.org/10.47167/kharis.v7i1.267Keywords:
burnout, happy, mother, Proverb 31, 10-31, woman, Amsal 31, bahagia, ibu, wanitaAbstract
The role of a housewife with endless routines and activities makes a mother unhappy and can experience burnout. The purpose of this study is to find the secret in Proverbs 31:10-31 and find practical ways that can be applied by today's mothers to be happy and free from burnout. The research method used by the author is a qualitative approach through literature review and exposition of Proverbs 31:10-31. The results of the study indicate that a mother is happy and free from burnout if her life is in accordance with the principles and practical ways contained in Proverbs 31:10-31. The results of this study are very important and will help housewives have a meaningful, happy and burnout-free life.
Peran seorang ibu rumah tangga dengan rutinitas dan kesibukan yang tidak habis-habisnya menjadikan seorang ibu tidak bahagia dan bisa mengalami burnout. Tujuan penelitian ini untuk menemukan rahasia dalam Amsal 31:10-31 dan menemukan cara praktis yang dapat diterapkan oleh ibu masa kini agar menjadi bahagia dan bebas burnout. Metode penelitian yang dilakukan oleh penulis yakni pendekatan kualitatif melalui kajian pustaka dan eksposisi Amsal 31:10-31. Hasil penelitian menunjukkan bahwa seorang ibu yang berbahagia dan bebas burnout jika hidupnya sesuai dengan prinsip-prinsip dan cara-cara praktis yang termuat dalam Amsal 31:10-31. Hasil penelitian ini sangat penting dan akan menolong para ibu rumah tangga memiliki hidup yang bermakna, bahagia dan bebas dari burnout.
Downloads
References
Agustin, Magdalena Ayu, and Diana Rahmasari. “Burnout Pada Ibu Peran Ganda Burnout in Dual Role Mothers Abstrak.” Jurnal Penelitian Psikologi 10, no. 02 (2023): 917–936.
Asa, JJ Fidela. Mengenal Parental Burnout Dan Pengaruhnya Pada Anak. Yogyakarta: Elementa Media, n.d. https://www.google.co.id/books/edition/Mengenal_Parental_Burnout_dan_pengaruhny/Ydy-EAAAQBAJ?hl=id&gbpv=1&dq=burnout+adalah&pg=PA18&printsec=frontcover.
Branch, Robin Gallaher. “Proverbs 31:10?31: A Passage Containing Wisdom Principles for a Successful Marriage.” Koers - Bulletin for Christian Scholarship 77, no. 2 (2012): 1–9.
Caram, Betsy E. Wanita Yang Berpengaruh Dan Istimewa Dalam Alkitab. Jakarta: Voice of Hope, 2020.
Erlangga Satriawan, Vincentius Doni, and Nikolas Kristiyanto. “Potret Istri Yang Cakap: Studi Komparasi Antara Gambaran Istri Dalam Amsal 31:10-31 Dengan Gambaran Perempuan (Istri) Jawa.” DUNAMIS: Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristiani 7, no. 2 (2022): 509–530.
Gracia Margaretha Angkouw, and Martina Novalina. “Identitas Wanita Dalam Amsal 31:10-31: Sebuah Pendekatan Sejarah Sosial Alkitab.” Magnum Opus 3, no. 2 (2022): 81–92.
Hubert, Sarah, and Isabelle Aujoulat. “Parental Burnout: When Exhausted Mothers Open Up.” Frontiers in Psychology 9, no. JUN (2018): 1–9.
Kriswanto, Agus, and Juliana Sianturi. “Pujian Yang Membebaskan Atau Membelenggu?: Hermeneutik Feminis Terhadap Amsal 31:10-31.” Immanuel: Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristen 4, no. 1 (2023): 165–179.
Maharani, Ayu. “Orang Tua Dengan Gangguan Cemas Bisa Pengaruhi Perkembangan Anak.” Klikdokter. Last modified 2019. Accessed July 21, 2024. https://klikdokter.com/psikologi/psikologi-keluarga/orang-tua-dengan-gangguan-cemas-bisa-pengaruhi-perkembangan-anak.
Makarim, Fadhli Rizal. “Penyebab Burnout Yang Dialami Oleh Ibu Rumah Tangga.” Halodoc. Last modified 2023. Accessed June 26, 2024. https://www.halodoc.com/artikel/penyebab-burnout-yang-dialami-oleh-ibu-rumah-tangga.
Patandean, Yohanes Enci. “Pengajaran Tuhan Yesus Mengenai Berbahagia Dalam Matius 5:3-12.” Evangelikal: Jurnal Teologi Injili dan Pembinaan Warga Jemaat 2, no. 2 (2018): 115.
Permata, Mega. “7 Hal Yang Menjadi Kekhawatiran Seorang Ibu.” Jawaban.Com. Last modified 2016. Accessed July 21, 2024. https://www.jawaban.com/read/article/id/2016/08/01/93/160801111522/7_hal_yang_menjadi_kekhawatiran_seorang_ibu.
Putri, Fadhila Auliya Widia. “Disebut Sebagai Generasi Stres, 3 Kecemasan Ini Sering Dialami Bunda Milenial.” TheAsianparent. Last modified 2019. Accessed July 24, 2024. https://id.theasianparent.com/tantangan-menjadi-ibu-milenial.
Richard Pietersz, Anthony. “Perempuan Dalam Amsal 31:10-31 (Studi Antropologi Budaya Terhadap Kedudukan Dan Peran Perempuan Dalam Amsal 31:10-31).” Universitas Kristen Satya Wacana Institusional Repository (2013). https://repository.uksw.edu/handle/123456789/4021?mode=simple.
Rismawati, Sariestya, and Siti Saadah Mardiah. MENJADI IBU BAHAGIA Buku Pegangan Untuk Para Ibu Agar Bisa Menjalani Perannya Dengan Nyaman Dan Menyenangkan. 1st ed. Eureka Media Aksara, 2022.
Robson, David. “Manfaat Kita Perlu Lebih Sering Memuji: Hasil Penelitian Menunjukkan ’ ‘79% Yang Dipuji Akan Menawarkan Bantuan.’” BBC News Indonesia. Last modified 2021. Accessed July 21, 2024. https://www.bbc.com/indonesia/vert-cap-57980079.
Sativa, Rahma Lillahi. “Survei: Orang Tua Dan Anak Habiskan Waktu Sama Banyaknya Bermain Gadget.” Detikhealth. Last modified 2016. Accessed July 21, 2024. https://health.detik.com/berita-detikhealth/d-3369423/survei-orang-tua-dan-anak-habiskan-waktu-sama-banyaknya-bermain-gadget.
Satyadi, Heryanti, Esther Setiawati, and Krisna Dewi Maharti. Menjadi Seorang Ibu. Edited by Jarot Wijanarko. Jakarta: Keluarga Indonesia Bahagia, 2019. https://books.google.co.id/books?id=LNidDwAAQBAJ&pg=PA63&dq=seorang+ibu,+peran+ibu&hl=id&newbks=1&newbks_redir=0&source=gb_mobile_search&sa=X&ved=2ahUKEwizpdeA3ZSHAxUY1jgGHbG0BfYQuwV6BAgKEAk#v=onepage&q=seorang ibu%2C peran ibu&f=false.
Siagian, Ferreddy. “FIGUR ISTRI YANG BIJAK DALAM MEMBINA RUMAH TANGGA KRISTEN BAHAGIA MENURUT AMSAL 31:10-30.” Syntax Literate : Jurnal Ilmiah Indonesia 4, no. 12 (2019): 104–116.
Susanto, Carla Pramudita. “Parental Burnout, Stres Yang Tidak Biasa Saat Mengasuh Anak.” Hellosehat. Last modified 2022. Accessed July 17, 2024. https://hellosehat.com/parenting/anak-1-sampai-5-tahun/perkembangan-balita/parental-burnout/.
Tampasigi, Ril, and Peniel C.D. Maiaweng. “Tinjauan Teologis Tentang Takut Akan Tuhan Berdasarkan Kitab Amsal Dan Implementasinya Dalam Hidup Kekristenan.” Jurnal Jaffray 10, no. 1 (April 1, 2012): 118. http://ojs.sttjaffray.ac.id/index.php/JJV71/article/view/68.
Vanny Aneke Koyongian, 2Getruida Boham, 3Samuel David Soumokil. “Peranan Istri Yang Cakap Berdasarkan Amsal 31:10-31” (n.d.).
Verena, Kezia. “Peranan Isteri Yang Cakap Dalam Keluarga Kristen Menurut Amsal 31:10–31.” Redominate Jurnal Teologi dan Pendidikan Agama Kristiani 2, no. 2 (2020).
Widiyanto, Mikha Agus, and Armin Sukri. “Perwujudan Kebahagiaan Dalam Relasi Interpersonal: Implementasi Etika Kerajaan Allah Berdasarkan Matius 5:3-9.” Kurios 8, no. 1 (2022): 175.
Yati, Rumi. “Makna Isteri Yang Cakap Menurut Kitab Amsal 31:10-31.” Journal Kerusso 2, no. 2 (2017): 31–37.
Zia, Nabila Ghaida. Mom’s Productivity Hacks(Panduan Sederhana Untuk Menjadi Ibu Yang Produktif Dan Bahagia). Digital. Bandung: Pastel Books, 2022.
“Majority of Parents Experience Isolation, Loneliness and Burnout, Survey Reveals.” News Medical& Life Sciences. Last modified 2024. Accessed July 17, 2024. https://www.news-medical.net/news/20240424/Majority-of-parents-experience-isolation-loneliness-and-burnout-survey-reveals.aspx.
“No Title.” Kbbi.Web.Id. Accessed July 9, 2024. https://kbbi.web.id/ibu.
“No Title.” Kbbi.Web.Id. Accessed July 9, 2024. https://kbbi.web.id/bahagia#google_vignette.
“Perbedaan Ibu Jaman Dulu Dan Jaman Sekarang.” Fimela. Last modified 2012. Accessed June 26, 2024. https://www.fimela.com/parenting/read/3716878/perbedaan-ibu-jaman-dulu-dan-jaman-sekarang.
“The Power of Praise in Marriage.” Marriage Mission International. Last modified 2011. Accessed July 21, 2024. https://marriagemissions.com/the-power-of-praise-marriage-message-173/.